Rekomendasi Karet Bintik Terbaik

Diposting pada

Rekomendasi karet bintik ternyata banyak di butuhkan oleh para pemain tenis meja. Biasanya karet bintik di pergunakan untuk raket karet tenis meja sebagai alat pukulnya. Karet bintik di nilai lebih unggul untuk raket tenis meja di bandingkan karet biasa.

Selain itu karet bintik pada bet di nilai sangat penting sebab akan berpengaruh pada kualitas pukulan. Karet bintik mempunyai kecepatan, kontrol, serta kekuatan untuk membelokkan bola. Oleh sebab itu, tak heran jika banyak yang memilih karet bintik sebagai bahan untuk bet tenis meja.

Macam-macam Rekomendasi Karet Bintik

Jika berbicara tentang rekomendasi karet bintik, maka pasti berhubungan dengan tenis meja. Sebab karet bintik merupakan karet empuk dengan bintik-bintik pendek pada permukaan dan biasanya di pakai untuk raket atau bet tenis meja.

Jenis karet bintik biasanya di gunakan untuk mempercepat pergerakan bola pada tenis meja. Sehingga tidak heran apabila banyak di pilih oleh para pemain tenis meja. Karet bintik di nilai lebih baik daripada karet biasa karena keunggulannya.

Adapun keunggulan karet bintik adalah mampu memperkecil kontak yang terjadi antara bola dan permukaan blade. Sehingga pukulan yang di hasilkan pun menjadi lebih baik dan lebih mumpuni dibanding memakai bet dengan karet tipe yang lain.

Kelebihan lain dari karet bintik adalah tidak menghasilkan banyak putaran pada bola, sehingga bola tidak terlalu banyak memantul.

Adapun macam-macam karet bintik pada bet tenis meja yang paling di rekomendasikan adalah sebagai berikut:

Reach

Produk dengan nama Reach ini merupakan karet bintik untuk tenis meja atau pingpong. Kualitasnya sudah pasti terjamin dan tidak perlu diragukan lagi. Karena terbuat dari kualitas yang oke, maka tidak heran apabila produk ini menjadi karet bintik yang paling direkomendasikan.

BACA  Mulai 2021, DKI Jakarta Dapat Bantuan Sosial Tunai

Dengan memakai karet bintik merek Reach, maka pukulan yang di hasilkan pada bola akan semakin mantab. Karet bintik Reach ini tidak akan menimbulkan kontak maupun kemelesetan pukulan pada bola, sehingga pukulan yang terjadi bisa lebih mumpuni.

Jahanam

Tipe karet bintik yang satu ini adalah berwarna merah. Jahanam telah masuk ke dalam jajaran produk karet bintik untuk tenis meja yang di rekomendasikan. Ketebalan karet bintiknya cukup baik, sehingga mampu menahan terjangan bola dan tidak jebol.

Selain itu, produk karet bintik Jahanam memiliki kualitas yang baik dan lebih awet. Karet bintik jenis ini mampu memperkecil kontak antara bola dengan permukaan blade, sehingga pukulan yang di hasilkan akan menjadi lebih bagus.

OX

Nama yang cukup unik untuk produk karet bintik tenis meja, yaitu OX. Produk yang satu ini memiliki ketebalan dan ketahanan di atas rata-rata, sehingga menjadikan performa bet pingpong menjadi lebih baik. Oleh sebab itu, bisa di katakan kalau OX lebih unggul dibanding karet bintik produk yang lain.

Merek OX sudah di percaya dengan kualitasnya yang mumpuni. Warnanya biasanya bermacam-macam, namun yang paling umum dijumpai adalah ungu muda. Karet bintik jenis OX mampu membuat sedikit putaran pada bola tenis meja.

DAWEI

Apabila sedang mencari karet bintik untuk tenis meja dengan harga yang murah, bisa memilih DAWEI. Harga produk yang satu ini cukup murah jika di bandingkan dengan harga produk karet bintik tenis meja yang lainnya. Oleh sebab itu, tidak heran jika banyak di buru oleh para petenis meja.

Walaupun memiliki harga yang murah, namun kualitasnya tidak murahan. DAWEI merupakan produk karet bintik yang memiliki kualitas yang cukup bagus dan ketahanan yang awet. Sehingga tidak mudah rusak dan lebih tahan lama.

BACA  Rekomendasi Klinik Kecantikan di Surabaya

Killer Soft

Terakhir, ada produk karet bintik tenis meja dengan merek Killer Soft. Sebenarnya produk ini memiliki nama pasaran Dr Neubauer Killer Soft yang sudah terkenal dengan kualitasnya. Produk ini banyak di jadikan rekomendasi karena memiliki ketebalan dan ketahanan yang cukup baik.

Itulah macam-macam produk rekomendasi karet bintikyang bisa di jadikan sebagai sumber rujukan jika sedang mencari karet bintik. Karet bintik biasanya digunakan untuk dipasangkan pada raket atau bet tenis meja maupun pingpong.